Can't We Just Live in the Moment?


Going to Starbucks and everyone is busy with their phone,
Bukankah tujuan utama ngopi adalah buat ngobrol?

Have you ever realise that social media has already took over every part of our life?

Suka sedih kalo liat orang yang ketemu temen lama, alih-alih salaman atau pelukan karena udah lama gak ketemu, tapi malah sibuk sama-sama pegang hape buat ngerekam "moment" pertemuan itu, yang biasanya berujung awkward karena cuma "dadah-dadah" sambil wajahnya ketutup hape soalnya temennya juga lagi nge-stories. Trus sama-sama di-upload di Instagram. Trus mereka satu circle sama aku, jadilah aku melihat kejadian yang sama tapi dari angle yang berbeda.

Iya aku setuju kok, kalo video dan foto adalah salah dua tools buat nyimpen memories. Tapi sepenting apa sih memories itu sampe kita nge-nomor dua-in esensi jadi kejadian aslinya itu sendiri? 

Dan ditambah lagi, menurutku, memang sudah dasarnya manusia itu suka pamer. 
Ingin diakui. 
Ingin dianggap hidupnya lebih "asik" dari yang lain.

And social media do facilitate this.

Dulunya kalo pamer di Instagram cuma bisa posting foto, sekarang ada stories, belum lagi live stories-nya. Sukses dengan fitur stories-nya, sosial media lain nggak mau kalah dong, ikutan ngeluarin fitur stories juga. Dari mulai Whatsapp sampai Facebook. Tapi gak papa sih, dari stories-nya Whatsapp aku jadi tau kalo costumer service-nya salah satu online shop abis di surprise-in sama suaminya dan anak magang di kantor barusan putus sama pacarnya.

I'm not trying to deny it. Sebagai seorang perantau yang tinggal jauh dari keluarga, I do use social media to know how's my family's life, to know words that Nayla learning to speak, to see my younger sister's artworks, and so much more. It helps me catch up my family's life. But knowing that social medias have already truly turned us to this kind of society, it makes  me little bit sad.

Once I heard a quote said that “life is what happens to us while we’re busy making other plans”, I think we have to change that quote become "life is what happens to us while we're busy making stories and seeing people stories"

So please, use your social media wisely. Try to live in the moment, appreciate others by put your phone while talking with someone, do take a break from social media when you need it.

When do I need to take a break from social media?
Ask yourself, you know the answer.