#2 Iceland : Selfoss

Skógafoss


Keesokan harinya, pagi-pagi sekali kami sudah bersiap untuk memulai perjalanan menjelajah the amazing Iceland. Tujuan pertama adalah belanja perbekalan selama road trip di Bonus Supermarket. Ada banyak brand supermarket di Iceland. Dari baca-baca review, katanya Bonus adalah yang paling murah (nggak valid karena nggak nyobain yang lain lol). Makanan dan snacks yang kita beli adalah untuk pesediaan kami road trip selama lima hari empat malam. Jadi, kami nggak mampir-mampir supermarket lagi buat belanja.

Isle of Skye

The Highlands Cow


Isle of Skye nggak pernah ada dalam rencana trip kita sebelumnya karena kita cuma punya waktu dua hari satu malam sebelum kami melanjutkan perjalanan ke Iceland. Tapi karena suami bilang kepingin banget ke Isle of Skye, jadilah aku cari-cari info is it possible to go to Isle of Skye just in two days? And the answer is, YES it is possible! Jadilah kami rombak lagi itinerary dengan masukin Isle of Skye diantara kunjungan kami ke Edinburgh dan Glasgow.

Edinburgh : One Fine Day


The Royal Mile


After a good rest, kami sudah siap untuk lanjut explore Ediburgh. It was a beautiful day. The sun was shining, the sky was blue. Kata teman we were lucky karena seminggu kemarin mendung dan hujan terus. Meski suhu masih sekitar 3-4 celcius di bulan yang harusnya udah spring, nggak menghalangi semangat kami buat liat lebih jauh kecantikan kota ini.

Try to Catch Sunset in Edinburgh

Sunset in Edinburgh

Sesungguhnya masih banyak cerita di London yang belum ditulis karena ternyata sorting thousand of photos sometimes exhausting ya bund. Will do later, but now I will tell you about one of the most beautiful city in the world, Edinburgh.


Dari London perjalanan kami lanjutkan ke Ibu Kota Scotland, Edinburgh. Alasan utama ke Edinburgh, selain karena mau ketemu beberapa temen yang lagi kuliah disana, juga sebagai starting point perjalanan kami ke destinasi selanjutnya, Isle of Skye. Dan karena kotanya juga cakep banget tentunya. We are not gonna missed this city.

Lihat Dino di Natural History Museum London


Blue whales in natural history museum


Hari kedua trip kami. Agendanya adalah full day strolling around London dengan tujuan pertama pengen banget liat fosil dinosaurus di Natural History Museum. Fosil dinosaurus nggak bisa ditemuin di Indonesia karena dinosaurus hidup di era mesozoik dimana di zaman itu benua-benua yang kita tau sekarang masih tergabung jadi satu daratan super luas yang disebut Pangea dan Indonesia belum terbentuk di zaman itu.